Belajar Service Layer Pattern Laravel
Last updated
Last updated
Halo perkenalkan nama saya ariadi ahmad. kali ini kita akan melanjutkan pembahasan kita mengenai laravel. pada tulisan kali ini kita mencoba menambahkan sebuah abstraksi layer baru bernama service. service nantinya ini berguna untuk menampung abstraksi Logic bisnis pada aplikasi kita.
Service Layer adalah sebuah design architecture untuk memisahkan logic dengan proses bisnis pada sebuah aplikasi. misalkan kalian punya proses bisnis mencari kota berdasarkan namanya. proses bisnisnya yaudah cuma masukkan nama lalu muncul kotanya. sedangkan logic bisnis yang ngurus bagaimana logicnya sebelum dapat kota yang di maksud. seperti itu gambaran besarnya.
Step By Step
Buka Project Laravel Kita Sebelumnya Tentang Repository Pattern.
Buatlah sebuah folder didalam app
dengan nama Service
Buatlah dua bua file CustomerService.php dan CustomerServiceImplement.php
Customer Service berguna untuk membuat contract pada aplikasi kita yang akan di implementasikan oleh CustomerServiceImplement.php
.
Pada controller kita akan ada perubahan sedikit. kita yang awalnya melakukan dependency injection lansung ke repository sekarang kita inject dia ke service yang kita buat
sekarang
kita mengganti semua methodnya berdasarkan yang kita buat di service
Selanjutnya kita buat CustomerService.php
seperti ini.
Kemudian CustomerServiceImplement.php
seperti ini
Waktu belajar repository kita awalnya nge inject repository lansung ke Controller sekarang kita inject dia lansung ke Servicenya. jadi intinya Dari Repo->Service->Controller.
seperti inilah gambarang high levelnya.
Selanjutnya kita binding servicenya ke service provider. disini saya menggunakan RepoServiceProvider.php
sebagai contoh. kalian bisa membuat service provider sendiri jika kalian mau.
Selanjutnya kit test aplikasinya menggunakan Test/Feature karena kita juga sudah belajar test pada tulisan sebelumnya. testnya sederhana kita cuma pengen tau dia berhasil tambah data.
test
Kita suddah berhasil membuat service pattern.
Terimah Kasih. Salam Programmer Makassar
Reponya Bisa Kalian Kunjungi di